Wisuda SMAN 2 Bangkalan

6

Dengan ucapan alhamdulillah , Wisuda pertama SMAN 2 Bangkalan berhasil dihelat semeriah mungkin di Gedung Rato Ebuh Bangkalan . Wisuda kali ini merupakan moment yang tidak akan dilupakan khususnya bagi kakak kelas yang sebentar lagi akan menjadi Alumni SMAN 2 Bangkalan . Acara Wisuda kali ini sangat beda dengan acara tahun-tahun sebelumnya . Karena pada tahun-tahun sebelumnya hanya dirayakan acara perpisahan . Namun , sekarang kami ingin menjadikannya acara rutin yaitu Wisuda SMAN 2 Bangkalan .
Dengan berbagai pengisi acara yang sangatlah bagus penampilannya mulai dari taria-tarian khas Daerah sampai lagu pengiring masuknya para wisudawan . Bukan hanya itu diluar ruangan Wisuda terdapat stand yang menyediakan foto wisuda layaknya para sarjana dengan back ground buku-buku . Dan puncaknya yaitu pemberian ijazah kelulusan yang diberikan oleh setiap wali kelas kemudian bersalaman dengan Kepsek di depan mimbar . Tidak lupa pengumuman bagi siswa-siswi yang diterima SNMPTN Undangan . Terdapat 62 siswa-siswi yang diterima di jalun Undangan yaitu ke Universitas Unesa , Unair , Univ.Jember , Univ.Malang , Univ.Brawijaya , IAIN Surabaya , Univ.Borneo Tarakan dan IPB . Selamat telah diterima SNMPTN Undangan kakak-kakak kelas .



Sumber:Ca'oni Prend
Sekedar iklan Klik.

Posting Komentar

6Komentar

#Gunakan nama/Url sobat untuk mempermudah saya.
#Hanya komentar dengan artikel terkait.
#Spam dilarang penuh.
#Tidak boleh menaruh link hidup/mati
#Dilarang copas (copyright 2012-2030)
#DIMOHON BANTUANNYA NGE-KLIK IKLAN DI ATAS *smile
#Pertamax tidak diamankan penulis

  1. Sudah diwisuda nih sob. selamat

    BalasHapus
    Balasan
    1. alhamdulillah kang :D tinggal skripsinya , *eh :D

      Hapus
  2. hayoo.. foto yang paling bawah itu sobat lagi sama siapa hayoo.... ehem ehem.. wkwkwkwkw

    BalasHapus
    Balasan
    1. teman saya kang , dia teman baik saya kang mulai dari kelas X

      Hapus
  3. gue titip salam buat yang cewek aja. met wisuda ya hehehe

    BalasHapus
    Balasan
    1. hehehe bukan saya kang tapi kakak kelas saya :D

      Hapus
Posting Komentar